Kamis, 01 Desember 2011

Aku Suka Mengamati



 Kata ibu, aku bakalan jadi peneliti. Soalnya aku suka mengamati sesuatu. Kalau ada mainan atau sesuatu yang baru buatku, aku pasti berlama-lama memegang, membolak balik, dan mengamatinya sampai beberapa menit hingga aku bosan. Kata ibu, kemampuanku berkonsentrasi sangat bagus dan kalau sudah mengamati gitu, ibu nggak berani menggangguku.





Tidak ada komentar:

Posting Komentar